Untuk memenuhi permintaan bunda yang menginginkan coolerbag dengan tipe backpack, kami menghadirkan coolerbag backpack dari HDY. Terdiri dari 2 kompartemen utama, yaitu bagian bawah untuk coolerbag yang dapat menjaga suhu hangat maupun dingin. Dan bagian atas kompartemen untuk menyimpan perlengkapan ibu seperti breastpump dan kebutuhan lainnya.
Selain menjadi cooler bag, tas ini cocok digunakan sebagai tas anak, untuk bepergian atau ke sekolah tk.
Kelengkapan:
– Kantong jaring di satu sisi luar, dan kantong biasa di sisi lainnya.
– 2 buah kantong ber-resleting
– 1 buah kompartemen ber-insulator di bagian bawah
– 1 buah tali slempang yang dapat dilepas
Dimensi (kurang lebih)
28 x 24 x 13 cm
Harga Rp 130.000
Pilihan warna: Merah, Orange, Biru